Tugas Pendahuluan 1 Modul 1




1. Kondisi
[Kembali]
    Kondisi  →Percobaan 1 Kondisi 6
Buatlah sebuah rangkaian lengkap yang memuat 3 gerbang NAND dengan 3 input dan 4 input, kemudian gerbang OR dengan 3 dan 4 input,kemudian 1 gerbang XOR dan 1 gerbang XNOR. Dan output akhir rangkaian keseluruhannya ditunjukkan dengan LED atau LOGIC PROBE. Dimana input awal berupa 3 saklar SPDT
2. Gambar Rangkaian Simulasi [Kembali]
        



3. Video Simulasi [Kembali]


4. Prinsip Kerja [Kembali]
    Percobaan ini merupakan percobaan 2 kondisi 6 dimana terdapat 2 rangkaian sederhana:
Percobaan ini terdapat 3 SW-SPDT dan juga beberapa gerbang logika, pada percobaan kali ini terdapat 3 gerbang NAND dengan 3 input dan 4 input, 2 buah gerbang OR dengan 3 input dan 4 inpu, 1 gerbang          XOR dan 1 gerbang XNOR. Rangkaian ini di supplay oleh daya vcc yang mana terdapat 3 SW-SPDT yang bertindak sebagai saklar. Semua masing-masing terminal input gerbang NAND terhubung ke berbagai  saklar. ketika ketiga saklar ini dalam kondisi terhubung (ON) maka masing-masing semua inputan gerbang NAND bernilai 1 sehingga outputnya bernilai 1 (Prinsip Perkalian) yang selanjutnya di NOT-kan lalu diteruskan ke inputan OR. Gerbang logika OR menggunakan prinsip penjumlahan, karena semua masing-masing inputan di terminal input OR bernilai 0 maka outputnya akan bernilai 0 juga. Kemudian diteruskan ke gerbang logika XOR, yang mana ketika jumlah inputan yang masuk di gerbang XOR berjumlah genap maka outpunya akan bernilai 0, sedangkan jika inputnya berjumlah ganjil maka outputnya akan bernilai 1. Pada percobaan ini gerbang logika XOR memiliki input genap sehingga outputnya bernilai 0. Kemudian diteruskan ke gerbang logika XNOR. gerbang XNOR ini bekerja layaknya gerbang XOR namun nanti hasilnya di NOT-kan. Pada percobaan ini karena hasil dari XOR tadi bernilai 0 maka inputan untuk gerbang XNOR berjumlah genap (bernilai 0) lalu di NOT-kan sehingga outputnya bernilai 1. Karena output dari gerbang XNOR ini bernilai 1, LEd menyala dan ini menandakan bahwa arus mengalir dalam rangkaian ini.

 

5. Link Download [Kembali]

Download HTMLklik disini
➤Download Simulasi Rangkaianklik disini
➤Download Video Praktikumklik disini
Download Datasheet AND 4073klik disini
Download Datasheet OR 4071klik disini
Download Datasheet XOR 4030klik disini
Download Datasheet LEDklik disini
Download datasheet Resistorklik disini
Download datasheet Switchklik disini







Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Unggulan

Aplikasi Encoder Decoder

APLIKASI ROLLING TOKO OTOMATIS [KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Tujuan 2. Alat dan Bahan 3. Dasar Teori 4. Percobaan ...